Cara Otomatis Menampilkan Tautan Link Ketika Isi Blog di Copy

Script dibawah ini berguna bagi blogger yang menginginkan link otomatis blog-nya muncul ketika ada pengunjung yang meng-copy artikel dari blognya. Cara ini bisa dikatakan simpel jika dibandingkan pemberitahuan dibawah footer yang biasanya berbentuk kolom penulis dan menghimbau agar siapapun yang meng-copy artikel dari blognya harap mencantumkan tautan atau link.

Berikut cara yang bisa digunakan untuk memunculkan link secara otomatis ketika ada yang mencopy artikel dari blog:
  • Masuk ke akun blogger anda
  • Setelah itu pilih Template atau Edit Template
  • Kemudian pilih Edit HTML
  • Klik sekali dibagian kodenya dan Tekan CTRL + F dan cari <body> setelah itu pastekan kode-kode berikut tepat di atas kode <body> tadi.
<script type='text/javascript'>
function addLink() {
var body_element = document.getElementsByTagName('body')[0];
var selection;
selection = window.getSelection();
var pagelink = "<br/><br/>Sumber :<a href='"+document.location.href+"'>"+document.location.href+"</a>| Tutorial Blog Lengkap |"; // change this if you want
var copytext = selection + pagelink;
var newdiv = document.createElement('div');
newdiv.style.position='absolute';
newdiv.style.left='-99999px';
body_element.appendChild(newdiv);
newdiv.innerHTML = copytext;
selection.selectAllChildren(newdiv);
window.setTimeout(function() {
body_element.removeChild(newdiv);
},0);
}document.oncopy = addLink;
</script>
  • Terakhir klik Simpan atau Save


Untuk mengetes apakah tutorial diatas telah terpasang dan berfungsi dengan baik, cobalah copy sebuah artikel dari blog Anda dan paste di Notepad atau Microsoft Word. Jika berhasil, maka dibawah artikel yang Anda copy tersebut akan muncul secara otomoatis link situs yang anda copy tersebut.


Selamat mencoba dan semoga bermanfaat...